Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia sih mantra artinya perkataan atau ucapan yg memiliki kekuatan gaib. Tapi bagiku, mantra adalah pegangan hidup :)
Ini adalah tiga mantra kehidupan yang mungkin juga diyakini sebagian besar muslim di dunia.
Setiap orang berhak, berhak meyakini atau tidak, karena itu adalah pilihan hidup masing-masing yang bisa ditawar.
1.
Man Jadda Wajada, yang artinya siapa yang
bersungguh-sungguh pasti akan berhasil.
2.
Man Shobaru Zhafira, yang artinya siapa yang
bersabar akan beruntung.
3.
Man Yasro’ Yahzud, yang artinya siapa yang
menanam, akan menuai yang ditanam.
Coba saja niatkan dalam hati, ucapkan dalam lisan dan
lakukan dalam perbuatan, semoga Allah senantiasa meRidhai, Amin.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar